Preview

Hai, selamat datang di Neng Vina! Di blog ini kamu akan menemukan tulisan seputar kehidupan dan pengembangan diri. Barang kali kamu tidak akan merasa sendirian setelah membaca tulisanku. Enjoy my blog! 🧁

Submit laporan

Laporan Membaca Harian

Silakan isi laporan membaca kamu di bawah ini. Pastikan email dan nama ditulis dengan benar. Silakan teman-teman melaporkan bacaan harian di bawah ini. Pastikan kalian sudah kembali cek sebelum klik tombol kirim. Hal tersebut berguna untuk menghindari kesalahan yang sebetulnya bisa diminimalisir atau dihindari sejak awal.. Format laporan baca harian ini membantu kita semua untuk bisa konsisten membangun kebiasaan baik. Bukan dijadikan sebagai beban, melainkan sebagai ajang kita saling berproses bersama-sama. Di akhir bulan kita akan sama-sama melihat progres konsistensi kita. Kemudian kita akan melakukan evaluasi untuk perkembangan yang lebih baik kedepannya

?embedded=true

Posting Komentar